Microsoft OneDrive Untuk Manajemen Data di Android - Dalam pembaruan versi betanya, OneDrive di Android akan dapat membantu pengguna menyediakan penghematan kapasitas secara otomatis. Cara kerja OneDrive dilakukan dengan menghapus foto dan video yang telah dicadangkan.
Agar dapat menggunakan fitur tersebut pengguna hanya perlu mengaktifkan menu ‘auto upload’ di dalam aplikasi OneDrive. Selain itu, ruang kosong yang tersedia minimal sebesar 1 GB.
Setelah data diunggah ke sistem cloud, aplikasi akan mengirimkan pemberitahuan untuk membersihkan ruang di smartphone atau perangkat lain yang sebelumnya telah terhubung dengan akun di OneDrive.
Dengan menyetujui langkah tersebut, pengguna berarti akan menghapus seluruh salinan file yang terdapat pada sistem layanan cloud milik Microsoft.
Fitur tersebut dikatakan segera dalam beberapa pekan mendatang. Jika tak sabar untuk mencobanya, Anda dapat bergabung dengan program beta yang disediakan oleh Microsoft.
Setelah data diunggah ke sistem cloud, aplikasi akan mengirimkan pemberitahuan untuk membersihkan ruang di smartphone atau perangkat lain yang sebelumnya telah terhubung dengan akun di OneDrive.
Dengan menyetujui langkah tersebut, pengguna berarti akan menghapus seluruh salinan file yang terdapat pada sistem layanan cloud milik Microsoft.
Fitur tersebut dikatakan segera dalam beberapa pekan mendatang. Jika tak sabar untuk mencobanya, Anda dapat bergabung dengan program beta yang disediakan oleh Microsoft.